Talents Mapping bersama Beasiswa Luar Biasa

Pembinaan pertama Pioneers BLB #5 dimulai dengan pengenalan diri masing-masing. Pioneers diberikan materi Talents Mapping ST-30 dari TalentsMappingTalk yang memberikan pemahaman tentang potensi diri masing-masing agar dapat dikembangkan pada kemudian hari.

Pembinaan sendiri telah dilaksanakan dalam 2 sesi:

Sesi #1: 19 September 2020 jam 19:30 via ZOOM
Sesi #2: 20 September 2020 jam 10:00 via Whatsapp Group

Sebelum diberikan materi, Pioneers melakukan tes online untuk mengetahui potensi yang dimiliki oleh para Pioneers berdasarkan bakat-bakat ST-30.

Setelah melakukan tes dan pemberian materi, Pioneers mendapatkan sesi konsultasi online dengan Kang Faisal selaku practitioner Talents Mapping di TalentsMappingTalkĀ  pada hari kedua.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Laporan Akhir
Beasiswa Luar Biasa #5